Selamat Datang

Sangat bersyukur bisa menikmati indahnya alam ciptaan Tuhan.
Menyalurkan Hobby Travelling, Photography, Culinary dan berbagi.
Terimakasih telah mengunjungi blog saya.
Salam : OYe`

Selasa, 12 April 2011

Gunung SLAMET




Gunung Slamet (3.432 m) 
Adalah gunung berapi yang terdapat di Pulau Jawa. Gunung ini berada di perbatasan Kab.Brebes,Banyumas, Purbalingga, Tegal dan Kabupaten Pemalang, Ja-Teng, dan merupakan yang tertinggi di Jawa Tengah serta kedua tertinggi di Pulau Jawa. Terdapat empat kawah di puncaknya yang semuanya aktif.
Dalam buku yang berjudul "Three Old Sundanese Poems", terbitan KITLV Leiden tahun 2006, J. Noorduyn menyebutkan bahwa nama "Slamet" adalah relatif baru yaitu setelah masuknya Islam ke Jawa. Dengan merujuk kepada naskah kuno Sunda Bujangga Manik, Noorduyn menuliskan bahwa nama lama dari gunung ini adalah Gunung Agung.
 Gunung Slamet difoto dari perkebunan Teh Kaligua

 Fajar di Gunung Slamet

Gunung Slamet yang masih aktif